Jihad ISIS Dalam Perspektif Ulama Islam

Ahmad Nuryani, Rasyidin Abdul Latif, Anwar Fakhri Omar

Sari


Islam merupakan Agama yang menyeru kepada kebaikan, dengan jihad Islam menegakkan keadilan dan memerangi kezaliman, namun dalam berjihad Islam memberi peraturan-peraturan yang mesti dipatuhi sesuai dengan Al-Quran dan As-Sunnah. Namun Jihad yang dilakukan kelompok ISIS telah terkeluar dari aturan ajaran Agama Islam, dimana jihad yang digunakan oleh ISIS ini memberi dampak yang sangat buruk bagi umat Islam itu sendiri. ISIS muncul sebagai fitnah Agama Islam. Sehingga menjadikan orang-orang Islam terkadang keliru dalam menyikapi jihad yang diterapkan oleh kelompok ini. ISIS merupakan kelompok Khawarij yang muncul dizaman kontemporer. Pemikiran-pemikiran yang mereka lakukan bertentangan dengan ajaran agama Islam, mereka mudah mengkafirkan kelompok-kelompok diluar kelompok mereka, dan membunuh kelompok-kelompok yang tidak mematuhi perintahnya.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Al – Quran.

Al-Qaradhawi, Yusuf. 2009. Fiqh Of Jihad. Maktabah Wahbah. Kairo.

Ali Mursi Semjan Putra. 2014). ISIS dalam Tinjauan Ahlussunnah. Dzikra.net

Ibn Nuhas. 2013. Mashari al-Aswaq ila Masari al-Ushaaq. Kairo.

Syaikh Abu Qatadah al-Falistini. 2014. Tsiyabul Khalifah. Kiblat.net

http://www.ittibaussunnah.com/komentar-syaikh-shalih-as-suhaimi-hafizhahullah-mengenai-isis/

http://kompas.org/index.php/berita/1057-mui-tolak-isis

http://internasional.kompas.com/read/2014/08/19/20240391/ulama.arab.saudi.sebut.isis.musuh.utama.islam

https://abangdani.wordpress.com/2014/08/08/pernyataan-ulama-besar-madinah-an-nabawiyah-terkait-berdirinya-khilafah-isis/


Refbacks

  • »


ISSN No: 2338-512X
e-ISSN No: 2477-619X

Supported by :


Jurnal Online
Management Jurnal Elektronik



Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia




Indexed by :